Surat kecil untuk sang ayah, ibu, de inov dan de fani(alm)
Assalamualaikum wr wb
Ayah terimakasih atas segalanya, keringat dan perjuangan mu yang telah berusaha keras sehingga kini aku bisa menggapai mimpiku dengan perlahan namun pasti,
Ibu terimakasih atas segalanya, do'amu selalu hadir dalam hidupku sehingga aku bisa menjadi wanita yang kuat, tegar, dan berusaha untuk menjadi anak yang pantang untuk mengeluh.
De inov trimakasih atas segalanya, derai tawamu, candamu selalu membuatku untuk berusaha lebih baik agar kelak kau termotivasi menjadi insan yang berakhlaqul karimah.
De moch Luthfani Arivain (alm) terimakasih selalu ada di mimpi indah setiap malamku, maaf kakak belum bisa membahagiakanmu de, Allah SWT lebih menyayangimu semoga kelak keluarga kita bisa bersama di akhirat. amin
Suamiku (aby) trimakasih atas support material dan spiritualnya hingga aku bisa menjalankan kewajibanku sebagai seorang istri, mahasiswa, dan kakak bagi adik2ku :)
sahabat2ku trimakasih atas hari2 indah yang telah terukir bersama selama masa2 perkuliahan bnyak hal yang kita tlah lewati bersama terutama Novita Dewi A.Md.,RMIK., S.ST.,MIK, Dewi SafitriA.Md.,RMIK., S.ST, Devi Ayu Septiani A.Md.,RMIK.,Viena Karismayanti A.Md.,RMIK.,
Tidak ada komentar:
Posting Komentar